Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2020

Universitas Medan Area Mengadakan Video Conference Dengan Direktur BAN-PT dan LLDIKTI Wilayah 1 SUMUT

Gambar
Rektor Universitas Medan Area mengikuti kegiatan Video Conference Dengan Direktur BAN-PT dan LLDIKTI Wilayah 1 Sumatera Utara dengan tema Implementasi Peratuaran BAN –PT Nomor 1 Tahun 2020 Tentang Mekanisme Akreditasi untuk Akreditasi yang dilakukan oleh BAN-PT yang dilaksanakan pada hari Rabu, 15 April 2020 Pukul 13:00 Wib. Dalam kegiatan Vidio Conference tersebut Direktur  Dewan Eksekutif BAN-PT oleh Bapak T Basaruddin mengucapkan terima kasih kepada Rektor Universitas Medan Area karna telah melaksanakan kegiatan ini, walaupun tidak dapat bertemu langsung di tengah wabah yang terjadi di Indonesia ini tidak mengurangi kualitas dan semangat kita untuk melaksanakan peraturan oleh Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2020 Tentang Akreditasi Program Studi dan Perguruan Tinggi perlu menetapkan Peraturan BAN-PT Tentang Mekanisme Akreditasi untuk Akreditasi yang dilakukan oleh Badan Akreditasi Nasional perguruan Tinggi yang telah ditetapkan ber

Selamat Kepada Mahasiswa UMA Meraih Prestasi Lomba RAKERNAS IV IMTI Indonesia

Gambar
Selamat Kepada Mahasiswa Universitas Medan Area kembali meraih prestasi, kali ini mahasiswa Fakultas Teknik Sipil Program Studi Teknik Industri yang bernama Muhammad Rais Mahfuz (178150004) berhasil meraih Juara 3 Lomba Design AutoCAD dengan produk yang di buat Lemari untuk Memuat File. Prestasi yang diukir mahasiswa Fakultas Teknik Program Studi Teknik Industri ini diperoleh dari ajang lomba RAKERNAS IV IMTI Indonesia yang bertempatan di Universitas Serang Raya pada Senin (10/2/2020). Rakernas IMTII ke IV juga mengusung tema "IMTI Unity Mengabdi untuk Negeri" diisi dengan Seminar Nasional dengan tema "Peluang dan Tantangan dalam Membangun Negeri untuk Menghadapi Kemajuan Industri pada Era 4.0". Kegiatan tersebut juga dimeriahkan dengan pelantikan dan upgrading IMTI Indonesia, Lomba Design Grafis, Fun Futsal IMTI Indonesia dan Field Trip Wisata Banten. Rencananya acara tersebut akan berlangsung selama 5 hari. Atas capaian Juara 3 yang did